Tentunya memakai kaos kaki yang sudah melar akan membuat teman-teman tidak nyaman. Kaos kaki panjang bisa meregang karena banyak faktor, bukan hanya karena pemakaian yang berlebihan. Proses pencucian dan perawatan yang tidak tepat juga dapat menyebabkan kaos kaki panjang melar. Kaos kaki […]